Ligaindonesia – Persija Jakarta tak ingin bersantai setelah duel pekan ke-22 BRI Liga 1 2022/2023 melawan Persita Tangerang mengalami penundaan. Hansamu Yama menegaskan, timnya bakal langsung fokus ke laga selanjutnya. Persija Jakarta seharusnya menghadapi Persita Tangerang di Stadion Pakansari, Cibinong, pada Selasa (7/2/2023) sore WIB. Namun, laga harus ditunda karena tak mendapatkan izin keamanan dari Polres Bogor. Padahal, Persita … [Read more…]