Prediksi Vietnam Vs Timnas Indonesia di Semifinal Leg Kedua Piala AFF 2022: Perang Dahsyat di My Dinh

Ligaindonesia – My Dinh National Stadium, Hanoi akan menjadi saksi perang dahsyat Vietnam kontra Timnas Indonesia selama 90 menit dalam memperebutkan satu tiket ke babak final Piala AFF 2022. Vietnam bakal kembali bentrok dengan Timnas Indonesia dalam leg kedua semifinal Piala AFF 2022 di My Dinh pada Senin (9/1/2023) malam pukul 19.30 WIB. Dalam pertemuan pertama empat besar Piala … [Read more…]